TIPS MENGEMUDI MOBIL SUPAYA IRIT BBM
Ada berbagai cara untuk menghemat BBM mobil ketika berkendara, kali ini Dinda Trans akan berbagi beberapa tips cara berkendara supaya bisa menghemat Bahan Bakar terutama ketika anda mengendarai Mobil di Kabupaten Jember yang jalanannya beragam,
1. Injak Gas Perlahan
Dengan menginjak gas secara perlahan konsumsi BBM akan efisien karena bahan bakar tidak terbuang sia sia.
2. Jaga Jarak dengan Mobil di depan.
Menjaga jarak dengan mobil di depan kita, selain lebih aman kita juga bisa mengatur laju mobil kita lebih stabil tidak terlalu banyak main gas dan rem.
3. Kontrol Tekanan Ban Mobil.
Ban mobil yang kempos atau kurang angin akan membuat mobil kita lebih berat sehingga konsumsi bahan bakar lebih banyak.
4. Hindari RPM tinggi.
RPM atau putaran mesin yang tinggi akan membuat konsumsi bahan bakar lebih boros karena ketika RPM tinggi mesin membutuhkan asupan bahan bakar yang banyak.
5. Oper Gigi Transmisi dengan tepat.
Ketika kamu menggunakan Mobil Transmisi manual, usahan oper gigi dengan tepat, jangan sampai mesin sudah RPM tinggi kamu baru oper gigi itu akan membuat konsumsi BBM lebih banyak.
6. Kurangi beban yang tidak perlu.
Seperti contoh kamu membawa barang barang yang tidak di butuhkan di dalam mobil kamu, itu akan membuat kerja mesin lebih berat otomatis BBM akan lebih boros.
7. Gunakan Jenis Mobil Sesuai kebutuhan.
Contohnya kalau kamu hanya sendirian atau bertiga gunakanlah jenis kendaraan LCGC atau City car dengan CC kecil itu akan membuat kamu hemat untuk pengeluaran BBM.
Itulah beberapa tips cara menghemat BBM Mobil ketika berkendara. Semoga bisa membantu ya... hehehe
Jika kamu ingin mencoba jenis dan merek mobil mana yang irit dan nyaman.
Dinda Trans melayani Rental Mobil di jember dengan berbagai macam Jenis dan Merek Mobil.
Informasi & Konsultasi : Telp/Wa : 0823-3798-8088